METRONESIA.ID, GAYA HIDUP - Aktivitas fisik sederhana ternyata bisa dilakukan bersama keluarga walaupun hanya di rumah saja.
Aktivitas fisik ini selain berguna melatih tubuh juga berguna melatih kekompakkan setiap anggota keluarga.
Berikut macam-macam aktivitas fisik yang bisa dilakukan bersama keluarga untuk membuat tubuh bugar dan menjalin kekompakkan menurut Kemenkes RI.
Baca Juga: Berikut Tips Lakukan Olahraga Bagi Penderita Jantung Agar Tubuh Tetap Fit
Bersih-bersih Rumah
Aktivitas fisik satu ini tidak membutuhkan tambahan biaya apapun, plusnya, rumah menjadi rapi dan enak dipandang.
Kegiatan bersih-bersih rumah ini bisa dilakukan saat weekend atau pun di hari libur panjang. Selain itu, kegiatan ini mengandalkan kerja sama antar anggota keluarga agar cepat selesai.
Baca Juga: Tutorial Screening HIV Mandiri dengan Oral Fluid Test yang Bisa Dilakukan di Rumah
Mengadakan Perlombaan Olahraga Sederhana
Layaknya 17 Agustusan, perlombaan sederhana pun bisa dilakukan di lingkungan keluarga. Seperti lomba lari atau bersepeda, dan sebagainya.
Orang tua bisa menyiapkan hadiah untuk anak-anaknya yang memenangkan perlombaan, atau konsekuensi bagi yang kalah agar perlombaan menjadi seru.
Baca Juga: Rekomendasi Tempat Jogging di Kota Bogor, Cocok untuk Refreshing Juga!
Merencanakan Kegiatan Outdoor
Selain kegiatan di rumah, kegiatan di luar rumah bisa menjadi pilihan seperti camping, hiking, atau sekadar jogging.
Kegiatan di luar bisa menjernihkan pikiran dan menemukan pengalaman baru. Anak-anak pun bisa belajar sesuatu dari lingkungan sekitar.
Artikel Terkait
Takut Kena Prank? Ini Cara Mudah Memilih Durian Matang dan Berdaging Tebal
Manfaat Asmaul Husna dan Cara Mengamalkannya dalam Kehidupan Sehari-hari
Jangan Tiru Sembarangan, Yuk Kenali Bahaya Senam Perut yang Viral di Media Sosial
Fakta-fakta Senam Perut, Nomor 1 Cuma Mitos!
Tips Makan Gorengan Saat Diet, Cocok untuk Pejuang Defisit Kalori!
Banyak Makan Tapi Berat Badan Turun? Bisa Jadi Kena Hipertirod, Simak Ciri-cirinya
Bukan Mitos Belaka, Berikut 4 Keluhan Menstruasi Pada Wanita
Tips Olahraga Saat Menstruasi, Cocok Bagi yang Ingin Selalu Bugar
Girls Don't Worry! Lakukan Tips Berenang Saat Menstruasi Berikut Agar Nyaman Sentosa
Sering Dianggap Sepele, Berikut Faktor Penyebab Lemak Perut Menumpuk